Thursday, September 16, 2010

Orang dari karton rol tissu gulung

Sponge Bob sama mama dan papanya, karya Rafif 7 tahun.

Keluarga Muslim, karya Rahma, 8 tahun


Bahan : karton rol tisu gulung, gunting, lem, crayon, selotip, kertas bekas

Cara membuat :
  1. belah karton rol tissu gulung menjadi 2 bagian,
  2. hias dengan crayon dan kertas bekas

Miniatur Taman Bunga



Bahan : Kardus bekas tutup nasi box, kertas kado bekas, selotip, gunting.

Cara membuat :
  1. gunting kertas kado sesuai gambar yang akan digunakan,sesuaikan dengan kemampuan anak
  2. buat penyangga dari karton (manfaatkan bagian pinggir)
  3. tempelkan dengan selotip.

Kotak Buku


Bahan : Kardus sereal bekas, selotip, kertas kado, gunting, penggaris, pensil.
Cara membuat :
  1. Ukurlah tinggi kardus yang akan digunakan, sesuaikan dengan ukuran buku.
  2. Potong kardus seperti bentuk di foto.
  3. Bungkus kardus dengan kertas kado.

Mau tambah income?